
Fatan Okta
- Tandai sebagai tidak pantas
Game emang bagus dan seru tapi, untuk update kedepannya tolong dibuat fitur jual beli exp gitu kan ada exp monster yang nggak kita suka atau nggak kepake bisa dijual gitu untuk dapatin koin Karena cara dapatin koin di game ini susah dan satu lagi untuk tokoh baju nya tolong di perbarui dengan menghadirkan baju baru, satu lagi untuk Avatar player kan itu biasanya muka karakter kita tuh nah semoga update kedepannya pakai foto galeri kita seperti hewan,anime, pemandangan atau apalah itu
64 orang merasa ulasan ini berguna

Ahmad Redy
- Tandai sebagai tidak pantas
aku suka game ini soalnya, game-nya baguss dan seru, karena aku baru main aku nggak tau nanti bisaa bertualang atou ngga, karena aku suka pokemon

Elisa Elodie Patris
- Tandai sebagai tidak pantas
- Tampilkan histori ulasan
Hai developer. Saya hanya ingin menyarankan, pada mode pvp, jika salah satu lawan mengalami lag, saya mohon untuk ditambahkan fitur, yang membuat pertarungan tersebut dibatalkan saja. Tidak adil jika lawan bisa menghajar tim kita dengan mudah hanya karena kita sedang lag. Saya adalah player dari Indonesia dan saya sangat menyukai game ini. Satu hal yang sangat saya benci, sinyal di Indonesia ini sangat buruk. Saya sangat sering mengalami lag saat main high ranking battles, crownsayaBANYAkmenurn
6 orang merasa ulasan ini berguna